Logo Webiste Desa mungkin ada yang menganggapnya biasa saya, padahal logo dari setiap desa bisa membranding desa itu sendiri.
Berikut langkah-langkah untuk mengubah logo di Website Desa :
- Kunjungi halaman log in website Desa contoh : namadesa.desa.id/wp-admin
- Selanjutnya cari menu Divi dibagian kiri
- Nanti akan muncu Opsi Tema Divi
- Untuk meggntinya cukup klik unggah nanti akan muncul pop up unggah berkas
- selanjutnya upload logo website desanya dengan cara pilih berkas lalu cari logo yang ada di laptop/pc
- selanjutnya pilih logo lalu klik atur sebagai logo dibagian kanan bawah
- Klik tombol “Simpan Perubahan”, maka logo website anda sudah terganti dengan yang baru
Untuk desa yang belum memiliki domain desa.id silahkan hubungi tim Puskomedia Indonesia di nomor Whatsapp +62 811-2617-445 untuk informasi lebih lanjut.